Cerita Inspiratif

Kado HUT-RI 77 Membanggakan Petani di Kabupaten Garut

Adalah petani Kabupaten Garut, para pengguna NilaiKu di sana yang setiap hari mengurus ladangnya untuk menghasilkan padi dan beras demi memenuhi kebutuhan pangan daerah, regional bahkan nasional. Mereka “memperkaya” diri dengan kemampuan bertani, menambah pengetahuan, mencari wawasan baru sehingga bisa berinovasi dan memajukan pertanian. Bahkan menggunakan ragam aplikasi seperti NilaiKu agar ikut serta dalam perubahan dan beradaptasi dengna zaman sehingga tidak tertinggal.

Tidak ada komentar Selengkapnya
Liputan Halo NilaiKu

Nata Janeeta: Orang Meniru Keberhasilan, Bukan Kegagalan.

Siapapun berhak mencapai kesuksesan. Orang sukses punya ciri-ciri yang gampang terlihat, salah satunya keinginannya untuk selalu belajar. Belajar dalam berproses yang bisa dilakukan kapan saja, dimana saja, dan dari siapa saja.

Hal baru selalu tersedia di segala tempat, potensi selalu ada bila mampu melihat peluang, dan itulah yang mendorong orang sukses untuk terus belajar lalu berkarya. “Dalam istilah Sunda ada
Pok, Pek Prak!ketika ada ide terucapkan! Niatkan bergerak lalu Prak bertindak,” kata Nata Janeeta, nara sumber Halo NilaiKu di edisi ke-52.

Tidak ada komentar Selengkapnya
Cerita Inspiratif

Cek Harga Sembako Pekan Ini

NilaiKu.id – Organisasi Pangan dan Pertanian PBB (FAO) mengatakan, pada Juli 2022 harga pangan dunia turun drastis. Data FAO menunjukkan bahwa pada Juli 2022 Indeks bulanan harga pangan dunia mengalami penurunan sebesar 8,6 persen. Penurunan tersebut merupakan penurunan satu bulan terbesar sejak tahun 2008. FAO menyebut penurunan harga karena adanya kesepakatan untuk memberikan izin pengiriman […]

Tidak ada komentar Selengkapnya
Cerita Inspiratif

Info Harga Pangan 2 Agustus

Kepala Badan Pusat Statiskik (BPS) Margo Yuwono mewanti-wanti, peningkatan kenaikan harga pangan yang signifikan dikhawatirkan mempengaruhi jumlah masyarakat miskin ke depannya. Di mana, menurut BPS populasi referensi BPS saat menghitung tingkat kemiskinan sangat bergantung pada harga pangan.Sehingga, hal ini perlu diwaspadai.

Tidak ada komentar Selengkapnya
Liputan Halo NilaiKu

Masyarakat: Kami Sangat Terbantu PHBM di RPH Cisayong, Kabupaten Tasikmalaya.

“NilaiKu itu simple, kalau menurut saya tapi lebih atraktif, dengan begitu pembeli dan penjual bisa terkoneksi langsung secara personal dan melakukan jual beli secara sah melalui ijba kabul, kan jual beli itu menurut sunah harus ada ijab kabulnya. Nah, NilaiKu memungkinkan itu. Kalau pembelian dalam jumlah besar juga bisa tawar menawar, kan? karena terhubung lansung melalui WhatsApp,” terang Anggun.

1 Komentar Selengkapnya