Cerita Inspiratif

Mahani: Alhamdulillah Berkat Promosi Tiap Hari Pakai NilaiKu

Nilaiku.id – Tren memberi hampers lebaran memang sedang banyak diikuti oleh semua orang, mengingat eratnya kaitan antara hampers dan budaya silaturahmi pada saat Lebaran. Momen Ramadhan dan jelang hari Raya Idul fitri adalah saat-saat yang paling anti dilewatkan oleh para pengusaha untuk menaikan omsetnya. Tentu Anda tahu, setiap Ramadhan iklan sirup Marjan begitu jor-joran di […]

Tidak ada komentar Selengkapnya
Produk Keluarga

Sebelum Bisnis Kurma,Kenali 7 Jenis Kurma Ini!

Ramadan identik dengan Kurma, salah satu makanan pembuka atau tajil di bulan puasa yang biasanya selalu disediakan saat menjelang Maghrib. Selain anjuran berbuka dengan yang manis, kurma juga praktis dan bisa mengembalikan kesegaran tubuh sebelum makanan berat masuk ke mulut. Buah khas dari Timur Tengah itu memang tak hanya sedap untuk di makan tetapi juga kaya akan manfaat bagi kesehatan.

Tidak ada komentar Selengkapnya
Produk Keluarga

Sahabat NilaiKu Lombok Timur Ikut Serta Menggelar Pasar Murah Ramadhan

Salah satu yang dilakukan pemerintah daerah kabupaten Lombok Timur,  dalam rangka stabilisasi harga pangan di daerah setempat, pada Ramadhan 1442 Hijiyah kali ini melalui Pengembangan usaha pangan masyarakat (PUPM) Mitra Tani Mitra, bersama Pemerintah daerah Lombok Timur dan Dinas Ketahanan Pangan Provinsi NTT menggelar pasar murah guna mengantisipasi lonjakan harga beberapa kebutuhan pokok, seperti beras, minyak, bawang, cabe dan lain-lain.

Tidak ada komentar Selengkapnya