Cerita Inspiratif

Ide Bisnis Mengikuti Selera Pasar

NilaiKu.id – Guna memperoleh penghasilan tambahan atau sebagai ladang usaha pokok, banyak orang memulai usaha kecil-kecilan dengan modal yang sangat terbatas. Namun demian, bagi sebagian orang, ide-ide kreatif menjadi kunci awal menuju keberhasilan dalam memulai usaha dengan modal kecil. Jika mau mengamati, ternyata banyak peluang bisnis menarik yang mungkin belum banyak dijalani, sehingga menjadi waktu […]

Tidak ada komentar Selengkapnya
Cerita Inspiratif

7 Tips Berbisnis di Sosial Media ala NilaiKu

Nilaiku.id Sosial media punya peran penting dalam dunia usaha era digital saat ini. Pemanfaatan media sosial sebagai media promosi dianggap lebih efektif dan efisien mengingat pengguna media sosial yang hingga sekarang terus bertambah jumlahnya. Biaya promosi pun jadi jauh lebih murah dibanding promosi di media cetak maupun media elektronik lainnya, yang sebelumnya banyak digunakan, bahkan […]

Tidak ada komentar Selengkapnya
Cerita Inspiratif

Pemerintah Terus Dukung UMKM Lewat KUR

Nilaiku.id – Melansir laman Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian ekon.go.id, dikatakan bahwa kontribusi besar UMKM terhadap perekonomian nasional menggerakkan Pemerintah untuk terus mendukung UMKM dapat naik kelas, diantaranya melalui penyediaan Kredit Usaha Rakyat (KUR). Untuk tahun 2023, Pemerintah telah meningkatkan target penyaluran KUR menjadi sebesar 450 triliun rupiah. Seluruh stakeholder digerakkan agar target penyaluran KUR dapat tercapai seiring […]

Tidak ada komentar Selengkapnya
Produk Keluarga

Hama, Penyakit Tanaman Semangka & Cara Mengatasinya!

“10 polibag semuanya mati sama persis keadaan seperti itu…awalnya tumbuh subur, tidak tau salahnya dimana,” lanjut dia.

Hal ini mendapat tanggapan dari Mohamad Wahyudi, Sahabat NilaiKu Lombok Timur. “Tanamannya itu kedinginan bu. Seharusnya gunakan (penghangat) atau fungisida yang berbahan aktif Mangkozeb. Kalau bisa untuk di musim penghujan gunakan Fungisida yang berwarna Kuning karena lebih hangat dari pada yang berwarna Biru,” saran Wahyudi.

“Selain itu gunakan juga fungisida untuk mengatasi bercak akibat jamur,” imbuhnya.

Tidak ada komentar Selengkapnya
Cerita Inspiratif

Cara Membuat Pupuk Organik Cair

Tanaman membutuhkan 13 macam unsur hara   makro (N, P, K, S, Mg, Ca), unsur hara mikro (Cl, Fe, Mn, Zn, Cu, B, Mo)  . Ke 13 unsur hara essensial wajib diperlukan tanaman untuk metabolisme yang sempurna,

“Nah, kali ini kita coba mengurai, nanti kita buat pupuk ada yang khusus N, ada P, ada yang khusus K. Pupuk cair itu kan dia lengkap, kali ini kita spesifikan ada nanti, bisa dia untuk jadi substitusi pupuk tunggal seperti urea, kcl, sp, yang harganya bisa mencapai satu juta, separuhnya,’ terang Rida Warsa.

Tidak ada komentar Selengkapnya
Cerita Inspiratif

Cara Mudah & Murah Membuat Pakan Lele

NilaiKu.id – Beternak lele bisa menjadi pilihan, bila Sahabat NilaiKu sedang mencari peluang bisnis di peternakan. Lele sering dikonsumsi oleh masyarakat, dilihat dari keberadaan warung-warung pecel lele kaki lima yang mudah kita jumpai di setiap pelosok daerah, kareba lele merupakan salah satu alternatif pangan dalam pemenuhan protein hewani yang juga dapat memenuhi nutrisi dan vitamin. Dengan begitu lele berpotensi menjadi lahan dalam mendapatkan penghasilan yang menjanjikan.

Tidak ada komentar Selengkapnya
Cerita Inspiratif

Waktu yang Pas untuk Promosi, Bagikan KBD-mu

Pada dasarnya setiap orang bisa menganalisa, kapan waktu yang tepat untuk memposting Kartu Bisnis Digital (KBD) alias gambar produk dengan keterangan harga dan lain-lain. Tapi, ada baiknya juga Sahabat NilaiKu, sebelum mempromosikan KBD produk atau layanan,jasa dan lain-lain milikmu ke media sosial, kamu wajib paham waktu yang tepat untuk mempostingnya.

Tidak ada komentar Selengkapnya
Cerita Inspiratif

Manfaat Kategori Lainnya di Aplikasi NilaiKu

Dari delapan kategori tersebut, tersedia Kategori Lainnya yang bisa Anda gunakan untuk memasukan informasi apa pun yang berhubungan dengan dunia usaha dan pertanian, informasi penting, tips dan lain-lain.

Misalnya, sebagai sarana memberikan edukasi pada target konsumen Anda tentang produk usaha Anda, baik dari sisi keunggulan, manfaat, cerita menarik (Story telling) dan sebagainya. Melalui promosi ini pun anda dapat menyampaikan value atau Nilai yang ada pada produk Anda untuk lebih dikenali dan mengedukasi target konsumen Anda.

Berikan fakta-fakta tentang produk yang Anda jual agar orang mengetahui perbedaan produk Anda tersebut dengan produk orang lain. Akan lebih baik lagi jika diberikan juga review produk dan saran pemakaian agar calon konsumen semakin yakin dan tertarik untuk membeli produk tersebut. Dan KBD yang telah tersimpan ini bisa Anda bagikan ulang kapan Anda mau, atau ketika sedang dibutuhkan untuk memberikan penjelasan pada konsumen Anda.

Tidak ada komentar Selengkapnya