Cerita Inspiratif

5 Alasan Mengapa Aplikasi Harus Selalu Di-update, Jangan Abaikan!

Sebagai perusahaan pembuat aplikasi, pengembang bertanggung jawab untuk menjaga agar informasi pengguna aplikasi tetap aman dan terlindungi. Karena kejahatan dunia maya dan peretas terus mencari celah di aplikasi, situs web, dan sistem online lainnya.

Alasan terpenting mengapa perusahaan pengembang aplikasi harus selalu memperbarui aplikasi adalah untuk memperbaiki setiap celah keamanan dan meningkatkan fitur keamanan di aplikasi mereka.

Tidak ada komentar Selengkapnya
Profil Berprestasi

Testimoni Fitri, Sahabat NilaiKu Pasaman Barat.

“Alhamdulillah selama menggunakan Aplikasi Nilaiku sudah banyak yang memesan produk saya seperti Keripik Bayam, Takoyamie dan Konektor Masker.Produk saya tidak hanya dipesan oleh sahabat NilaiKu di Pasaman Barat saja tetapi sudah sampai ke Sukabumi dan Depok. Total penjualan saya selama menggunakan Aplikasi nilaiku sebanyak Rp. 320.000,-. Terima Kasih NilaiKu dan semoga semua usaha kita lancar […]

Tidak ada komentar Selengkapnya
Produk Keluarga

Neneng: Berkat NilaiKu Saya Punya Brand Sendiri, Raos!

Inovasi merupakan salah satu langkah dalam menyelesaikan sebuah persoalan, ketika kata jadul dianggap ‘masalah’ tetapi bisa ditanggapi dengan positif dan inovatif oleh Neneng, salah seorang Sahabat NilaiKu di Sukabumi. Neneng salah satu wanita inspiratif yang mengalihkan cara pandang dan dari cara dagang konvesional ke marketing online dengan aplikasi NilaiKu. Dengan begitu, ibu rumah tangga yang […]

3 Komentar Selengkapnya
Produk Keluarga

Pesanan pun Datang!

“Saya pak, udah coba Share di Medsos FB, Alhamdulillah orderan langsung 300.000,banyak jg Yg penasaran sm Aplikasi NILAIKU…..he heee,” kabar baik pun datang dari Bu Hikmah, ia mengalami hal yang sama setelah share KBD. Demikian halnya, dengan Lusi Intan Sari yang mendapatkan orderan telur ayam dan Mahani di Lombok yang mendapatkan pesanan Abon Cabe Tetu-tetu-nya.

Tidak ada komentar Selengkapnya
Produk Keluarga

Bantu Promosi Produk Teman

Siapa saja yang bisa menggunakan aplikasi NilaiKu, Sahabat? Siapa pun bisa, selain pelaku UMKM dan para petani. Bagi yang tak memiliki produk pun tak ada salahnya, siapa tahu di lingkungan terdekat kita ada yang produknya bisa kita bantu promosikan, ya nggak? Selain itu Sahabat juga bisa melihat-lihat produk Sahabat NilaiKu dari Garut, Lombok Timur, Pasaman […]

Tidak ada komentar Selengkapnya
Profil Berprestasi

Peluncuran Terbatas NilaiKu versi 5

Berawal dari hobi, banyak yang berhasil menjadi usahawan sukses, Sahabat NilaiKu. Petuah mengatakan bahwa bekerja dan berusaha dengan rasa senang akan melahirkan hal yang menyenangkan pula. NilaiKu Versi 5 ternyata lebih menyenangkan dan “Ajib” Kata Sahabat NilaiKu Garut, Pasaman Barat, Sukabumi dan Lombok Timur yang hari ini ikut serta launching terbatas lewat zoom meeting. Dengan […]

Tidak ada komentar Selengkapnya
Produk Keluarga

Jual Beli Bisa di Rumah

“Hari Minggu kadang mager alias males gerak, ya udah! Gak perlu keluar rumah buat belanja atau jualan, cukup pakai handphone dan cari produk teman di NilaiKu. Kebutuhan kita terpenuhi, jualan teman laku terjual. Oh ya, Sobat NilaiKu sudah update terbaru aplikasi NilaiKu, kalau belum klik di sini“ Salam, -Petani NilaiKu-

Tidak ada komentar Selengkapnya